KOPI ARABIKA JAVA PREANGER GARUT BUHUN SPECIALTY COFFEE

 

DESCRIPTION

Buhun adalah bahasa Sunda yang berarti ‘Tua’. Istilah Garut Buhun yang kini sedang ramai di usaha perkopian maksudnya adalah biji kopi yang diambil dari pohon yang sudah tua, rata-rata tinggi pohon tua kopi arabika sekitar 3-9 meter. Tentunya pohon tua memiliki cita rasa yang berbeda dari pohon lainnya. Biasanya kopi tua cenderung memiliki rasa tembakau yang khas dan ‘tea-like’ serta memiliki kekayaan cita rasanya.

 

DETAIL PRODUCT

Proses : dry hull | Altitude : 1.300m asl | Variety : Typica, Lini S

Profil Roast : City Roast ( light-medium )
Filter Notes : Herbal, Mandarin, Tea Sensation. | medium acid, low body.

 

ORDER VIA

Bukalapak Tokopedia